Ketahui Bahaya Nonton Film Porno

Dijaman yang serba "mudah akses" sekarang ini, mendapatkan film pornografi tidaklah sulit, yang dibutuhkan hanyalah sebuah akses internet, seringkali kita jumpai sebuah kata "film 18+" sebenarnya film porno tidak hanya berbahaya bagi mereka yang berumur di bawah 18, tapi juga bagi Anda yang bahkan di atas 18 tahun, tahukah Anda bahaya yang didapatkan karena terlalu sering menonton Film atau Video porno, salah satu nya adalah kecanduan.

Kecanduan menonton Film porno akan sulit dihilangkan, hal ini berdampak buruk bagi pikiran, Anda tidak akan bisa fokus pada pekerjaan sehari-hari karena selalu terbayang dengan sebuah adegan yang telah Anda tonton, kecanduan film porno bagi Pria, salah satu contoh nyata saat Anda melihat seorang wanita cantik, bohay dan montok, pikiran pun jadi membayangkan hal mes*m, itu hal wajar jika Anda sudah kecanduan Film porno.

Keseringan nonton video b*k*p akan membuat seseorang selalu membayangkan hal-hal mesum

Sedangkan, akibat terlalu sering menonton film dewasa bagi Wanita yang sering menyaksikan film atau video porno tanpa mereka sadari akan membentuk siklus kecanduan. Pada saat tertentu, seperti ketika mendaki datang bulan atau Haid, hormon seksual wanita akan berfluktuasi. Mau tidak mau alam bawah sadar sudah terlanjur mereka adegan porno yang ditonton sebelumnya. Hal ini berdampak gejolak untuk menonton adegan porno akan semakin kuat. Alhasil, menonton film porno menjadi kebutuhan bagi Anda. Wanita yang terlalu sering menonton film porno juga biasanya akan sulit mendapatkan kepuasan. Secara psikologis tubuh akan meminta lebih, yakni bereksperimen atau mencoba adegan-adegan yang sudah ditontonya. Jadi, hal ini sangat berbahaya bagi Wanita yang belum menikah. Jadi, buat ladies jagalah diri dan pikiran kalian ya, jangan sampai terjerumus karena hanya kesenangan sesaat dan penyesalan seumur hidup. Tapi Saya yakin sobat setia Info4You tidak ada yang begitu.

Gert Holstege yang merupakan Pakar Uroneurologi juga mengemukakan melalui Daily mail bahwa Otak Wanita yang suka menonton film porno lebih fokus pada dorongan nafsu seksual dibanding proses visual selama film berlangsung. Sehingga aliran darah akan lebih sedikit yang mengalir ke korteks visual utama. Hal ini berdampatk kepada tidak berfungsinya korteks visual utama otak. Apabila ini terjadi, maka tubuh akan memprogram untuk segera mematikan fungsi syaraf yang tidak dialiri darah.

Banyak yang mengemukakan dan menemukan dampak bagi mereka yang sering menonton film porno. Berikut adalah beberapa penelitian tentang bahaya pornografi yang telah di publikasikan menurut pakarnya. JAMA Psychiatry pada Tahun 2014 telah mempublikasikan, menonton film porno secara teratur dapat menumpulkan respon terhadap rangsangan seksual dari waktu ke waktu.

Pada Tahun 2013, Penelitian dari Cambridge of University menemukan, bagi seseorang yang suka menonton film porno, otak mereka mirip dengan pecandu narkoba. Hal yang sama juga dikemukakan pakar psikologi dari yayasan Kita dan Buah Hati, Elly Risma. Hal tersebut dijelaskan Elly dalam konferensi pers di Sekretariat Komnas Perlindungan Anak, Jakarta Timus, pada 12/6/2010 silam. Elly menjelaskan mengenai efek film porno bagi anak-anak dan orang dewasa yang sering menontonnya. "pornografi dapat merusak lima bagian otak kita, Sedangkan narkoba yang rusaknya hanya tiga" tutupnya.

Elly juga menjelaskan bahaya akibat seringnya menonton Film porno akan mengkerdilkan otak kita. "pornografi adalah perusak otak, lebih dari Methapertamin. Bagian otak Prefrontal Conteks kita akan hancur. Bagian tersebut merupakan bagian otak yang mengontrol moral dan nilai, pengontrolan diri, dan pengambilan keputusan" jelasnya.
Mari Jaga kesehatan diri kita dengan mengurangi nonton pornografi

Kecanduan nonton Film porno tidak ada obatnya, hanya kemauan kuat untuk berhenti dari diri masing-masinglah yang dapat mengalahkanya. Mari kita selamatkan diri kita dan orang yang kita sayangi terutama anak-anak, jangan biarkan Anak Anda terjerumus dengan dunia pornografi, batasi kebebasan Anak Anda dari akses dunia abu-abu tersebut. Pergunakanlah akses internet Anda dengan bijaksana.

Sekian postingan kali ini, saya harap dapat bermanfaat bagi Sobat sekalian.

Info4You Info4You Update Pada:
Jika Artikel Ini Bermanfaat, Maka Luangkan Waktumu 30 Detik Saja Untuk Membagikanya

Berlangganan via Email Gratis:

*Setelah submit email, Silahkan periksa email konfirmasi pada pesan utama email. Jika tidak ada, periksa folder spam*

Delivered by FeedBurner

Jadilah Yang Pertama Berkomentar! dan Dapatkan Gelas Antik Dari Tetanggamu!

Post a Comment

*Berkomentarlah jika ada yang ingin ditanyakan
*Bagikan jika memang bermanfaat
*Link aktif tidak akan dipublish
*Kata-kata SARA dan Tidak Senonoh tidak akan dipublish

Contact Form

Name

Email *

Message *

  • Terbaru Dari Tips Blog

  • Tutorial Desain Blog Terbaru

back to top